Banjarmasin
Hari Pers Nasional 2022, Sutjipto Minta Agar Teman-teman Media Berikan Edukasi Dan Sosialisasi Etika Berbicara Di Forum

BalainNews com, BANJARMASIN – Kebebasan berpendapat di Alam Demokrasi, semuanya ada kebebasan. Tapi kebebasan yang ada harus beretika. Ada cara berkomunikasi yang harus tertata.
Demikian diungkapkan Sutjipto, Ketua Koperasi Konsumen Syariah Ar-Rahmah Banjarmasin, memberikan tanggapan Hari Pers Nasional 2022.
Sutjipto yang punya beberapa teman di Media mengingatkan, jangan sampai Bahasa Pergaulan disampaikan secara vulgar di Media Massa. Seperti yang terjadi beberapa waktu yang lalu, omongan yang sering kita dengar di warung kopi, di tongkrongan Pos Gardu, itu biasa saja. Tapi pada saat itu diucapkan di Media Massa, dampaknya sangat besar. Jadi hati-hatilah berbicara di Media Massa.
“Jadi ini perlunya literasi dan edukasi oleh Dewan Pers. Oleh Teman-teman di Media. Sampaikan. Mana yang boleh. Mana yang enggak. Karena kasihan bagi masyarakat yang tidak tahu batasannya. Yang tidak tahu bedanya. Sehingga pada saat itu dianggap hal yang biasa. Ternyata berurusan dengan Aparat. Berurusan dengan hukum. Pasalnya muncul. Tidur di Lembaga Pemasyarakatan. Kasihan. Jadi mohon izin. Hal ini perlu disosialisasikan oleh Media. Mana yang boleh. Mana yang tidak boleh. Dalam arti ada etikanya berbicara di forum,” harap Sutjipto.(juns)
Sebarkan
-
Banjarbaru1 tahun ago
Tarif Parkir Inap Bandara Syamsudin Noor Mulai Rp 15.000 Per 24 Jam, Mobil Aman Selama Terbang
-
Nasional2 tahun ago
Olimpiade Nasional 2022
-
Banjarmasin2 tahun ago
HUT TNI Ke-76, Lanal Banjarmasin Bersama Forkopimda Kalsel Gelar Upacara
-
Banjarmasin2 tahun ago
Pembelajaran Tatap Muka Di SDN Karang Mekar 1 Dan SMPN 8 Banjarmasin
-
Banjarmasin2 tahun ago
Polsek Banjarmasin Selatan Gelar Rekontruksi Kasus Pembunuhan Malam Tahun Baru
-
Business2 tahun ago
Januari 2022, Honda Umumkan Harga resmi ALL NEW HONDA BR-V
-
Daerah2 tahun ago
Media Gathering, Refresmen Para Media Kalsel Memperoleh Informasi BI Kalsel
-
Banjarmasin2 tahun ago
Thunder Fried Chicken Hadir Di Banjarmasin Dan Selalu Konsisten Gunakan Tenaga Kerja Lokal
-
Banjarmasin2 tahun ago
Narkolema Harus Diwaspadai, Advokat Angga : Generasi Muda Jangan Tidak Tahu Konsekuensi Hukumnya
-
Banjarmasin2 tahun ago
Pesan Ulama Sufi Jalaluddin Ar Rumi Untuk Menata Hidup Kita