Daerah
Babinsa Koramil 1002-02/Batang Alai Utara Serda Edy Karyani Bantu Warga Tanam Padi

BalainNews.com, BARABAI – Kodim 1002/HST sebagai satuan teritorial terus berupaya membantu pemerintah dalam program ketahanan pangan menuju swasembada pangan.
Hal tersebut diaplikasikan oleh para Babinsa Kodim 1002/HST dalam melaksanakan pembinaan wilayah dan pendampingan kepada para petani di desa binaan
Seperti yang dilakukan oleh Serda Edy Karyani Babinsa Koramil 1002-02/Batang Alai Utara membantu Syarifuddin dari kelompok tani Maju Bersama Tanam padi jenis Ciehirang diatas lahan seluas 0,6 hektare di desa Pauh Kecamatan Limpasu Kabupaten Hulu Sungai. Selasa (27/12/2022).
Syarifuddin pemilik lahan sangat berterima kasih kepada Babinsa Serda Edy Karyani yang telah melakukan pendampingan dari mulai mengolah lahan hingga saat ini tanam padi,”ucapnya
Sementara itu Serda Edy Karyani menuturkan bahwa selaku Babinsa kami akan selalu melakukan pendampingan kepada petani desa binaan dalam rangka mendukung program ketahanan pangan,”katanya
“Kita akan terus melakukan pendampingan dengan harapan hasil panen para petani akan lebih meningkat, sehingga secara otomatis kesejahteraan ekonomi akan meningkat pula,”tambahnya.
Sedangkan Danramil 1002-02/Batang Alai Utara Lettu Inf Sutanto menambahkan bahwa dimasa inflasi akibat kenaikan BBM sangat berdampak pada semua sektor ekonomi masyarakat, untuk itu Babinsa kami selalu memberikan memotivasi dan semangat kepada petani di desa binaannya masing-masing untuk terus bercocok tanam guna meningkatkan produktivitas hasil panen dengan harapan kesejahteraan ekonomi warga masyarakat akan terus meningkat.”pungkasnya (riv/Pendim1002).
Sebarkan
-
Banjarmasin1 tahun ago
HUT TNI Ke-76, Lanal Banjarmasin Bersama Forkopimda Kalsel Gelar Upacara
-
Nasional1 tahun ago
Olimpiade Nasional 2022
-
Business1 tahun ago
Januari 2022, Honda Umumkan Harga resmi ALL NEW HONDA BR-V
-
Daerah1 tahun ago
Media Gathering, Refresmen Para Media Kalsel Memperoleh Informasi BI Kalsel
-
Banjarbaru9 bulan ago
Tarif Parkir Inap Bandara Syamsudin Noor Mulai Rp 15.000 Per 24 Jam, Mobil Aman Selama Terbang
-
Banjarmasin1 tahun ago
Pembelajaran Tatap Muka Di SDN Karang Mekar 1 Dan SMPN 8 Banjarmasin
-
Banjarmasin1 tahun ago
Polsek Banjarmasin Selatan Gelar Rekontruksi Kasus Pembunuhan Malam Tahun Baru
-
Banjarmasin2 tahun ago
Irwasum Polri Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polda Kalsel
-
Banjarmasin1 tahun ago
Narkolema Harus Diwaspadai, Advokat Angga : Generasi Muda Jangan Tidak Tahu Konsekuensi Hukumnya
-
Banjarmasin1 tahun ago
Keluhan Antrean di RSUD Ulin Banjarmasin, Ombudsman Harapkan Perbaiki Pelayanan Publik