Banjarmasin
Belum Juara Dalam Kompetisi Pertama, Para Tahfiz SMKN 3 Tampil Bagus

BalainNews.com, BANJARMASIN – Kegiatan perdana lomba yang diikuti oleh Peserta Tahfiz SMKN 3 Banjarmasin, seperti Lomba yang sudah digelar Universitas Muhammadiyah Banjarmasin diakhir tahun 2022 tadi, itu merupakan keikutsertakan pertama mereka dalam event-event di luar sekolah.
Kepala Program Tahfiz SMKN 3 Banjarmasin Drs H Ahmad Risqon MPdI mengatakan, hasilnya memang bagus. Tapi peserta lain lebih bagus.
“Jadi sementara kita belum mendapatkan kejuaraan. Tapi anak-anak kita sudah mendapatkan pengalaman untuk nanti bisa tampil di kemudian hari,” ungkap Risqon.
Itu kata Rizqon, satu pengalaman yang cukup baik bagi mereka. Sedangkan cabang yang diikuti dalam lomba tersebut adalah Tilawah dan Tartil. Disebutkan, yang dilakukan dalam kegiatan berikutnya adalah latihan-latihan dan berbagai pembinaan. Agar bila waktunya, sudah siap kapan saja dan di mana saja.
“Memang belum ada (lomba) yang akan diikutkan lagi. Mungkin nanti kita juga akan melakukan evaluasi internal dengan melaksanakan kegiatan-kegiatan internal dan semacam lomba antar mereka. Ini untuk memotivasi agar mereka bisa tampil dengan percaya diri, dengan persiapan yang cukup. Sehingga mereka bisa berkompetisi dengan antar sesama mereka,” pungkas Rizqon.***(riv/juns)
Sebarkan
-
Banjarbaru1 tahun ago
Tarif Parkir Inap Bandara Syamsudin Noor Mulai Rp 15.000 Per 24 Jam, Mobil Aman Selama Terbang
-
Nasional2 tahun ago
Olimpiade Nasional 2022
-
Banjarmasin2 tahun ago
HUT TNI Ke-76, Lanal Banjarmasin Bersama Forkopimda Kalsel Gelar Upacara
-
Banjarmasin2 tahun ago
Pembelajaran Tatap Muka Di SDN Karang Mekar 1 Dan SMPN 8 Banjarmasin
-
Business2 tahun ago
Januari 2022, Honda Umumkan Harga resmi ALL NEW HONDA BR-V
-
Daerah2 tahun ago
Media Gathering, Refresmen Para Media Kalsel Memperoleh Informasi BI Kalsel
-
Banjarmasin2 tahun ago
Polsek Banjarmasin Selatan Gelar Rekontruksi Kasus Pembunuhan Malam Tahun Baru
-
Banjarmasin2 tahun ago
Narkolema Harus Diwaspadai, Advokat Angga : Generasi Muda Jangan Tidak Tahu Konsekuensi Hukumnya
-
Banjarmasin2 tahun ago
Irwasum Polri Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polda Kalsel
-
Banjarmasin2 tahun ago
Thunder Fried Chicken Hadir Di Banjarmasin Dan Selalu Konsisten Gunakan Tenaga Kerja Lokal